Kawasaki baru-baru ini meluncurkan model Z400 2019, yang merupakan model turunan Ninja 400 yang sangat populer semenjak perubahan modelnya di tahun 2018.
Perusahaan motor asal Coventry, Inggris, Arc Vehicle dikabarkan akan memulai produksi motor listrik tercanggih di dunia yakni Arc Vector di South Wales.
Rekomendasi tenda terbaik untuk touring yang ringan, mudah, dan praktis dari brand-brand ternama seperti EASYRIDERS, DAYTONA, dan DOPPELGANGER OUTDOOR.
Perkenalkan, saya jurnalis otomotif Kenny Sagawa dan di artikel kali ini saya akan membahas pengalaman saya melakukan test ride pada Softail terbaru Harley yakni Low Rider 107.
Seperti yang telah kita ketahui, kakak tertua seri 1100 yakni Ducati Scrambler dibekali dengan mesin berkapasitas 1100cc dan kontrol traksi berbasis IMU dan cornering ABS.