Kamu Wajib Tahu! Harga Honda CRF 250 Rally 2020: Promo, Spesifikasi, Modifikasi, Review

  • 09/06/2020
  •  1,786 views

harga honda crf 250 2020 spesifikasi review perbandingan

Hi Webikers!

Buat kamu yang sedang cari motor adventure tangguh di medan off road maupun on road, Honda CRF 250 Rally 2020 ini bisa jadi pilihan tepat buatmu!

harga spesifikasi review honda crf 250 2020 modifikasi

Dibanderol dengan harga Rp.77,976,000 OTR Jakarta, Honda CRF 250 Rally 2020 dilengkapi dengan spesifikasi motor trail terbaik di kelasnya.

Honda CRF250 Rally 2020 Tersedia dalam 2 pilihan warna yakni Extreme Black dan Extreme Red.

[Baca Juga]
5 Ide Modifikasi Honda CRF 250 Rally: Harga, Spesifikasi, Review, Sparepart, Rekomendasi

pilihan warna honda crf 250 2020 hitam merah

pilihan-warna-honda-crf-250-2020-extreme-red-merah-hitam-modifikasi-webike-indonesia

Berbagai fitur menarik seperti lampu depan LED berbentuk asimetris, floating screen atau windshield yang dapat diatur, juga full digital panel meter yang futuristik mengukuhkan Honda CRF 250 Rally 2020 jadi motor trail modern dengan desain anti mainstream yang keren untuk kamu miliki.

[Webike Indonesia]
Cek Sparepart & Aksesoris Resmi Honda CRF 250 Rally Lainnya

harga spesifikasi modifikasi honda crf 250 2020 webike indonesia
Menggunakan suspensi depan upside down dengan mesin satu silinder berkapasitas 250cc dengan tipe Liquid Cooled, 4 Stroke, Single, DOHC, Honda CRF 250 Rally 2020 cukup bertenaga untuk bisa diajak berakselerasi melewati beragai medan jalan dengan torsi sangat besar.

suspensi  shockbreaker depan belakang honda crf 250 rally 2020 webike indonesia

Hadir dengan konsep Dual Cross, Honda CRF 250 Rally 2020 sangat cocok bagi kamu yang menginginkan motor trail tangguh di medan extream berbatu, juga tetap nyaman bermanuver di perkotaan yang padat.

perbandingan harga honda crf 250 rally 2020 modifikasi
Didukung suspensi, jarak terendah ke tanah juga ketinggian jok, Honda CRF 250 Rally 2020 mampu memberikan rasa nyaman dan pengalaman berkendara terbaik untuk semua pengendara.
rekomendasi motor dual cross honda crf 250 rally 2020
Penasaran, bagaimana spesifikasi lengkapnya?

Cek spesifikasi lengkap Honda CRF 250 Rally 2020 berikut ini.

1. Mesin Torsi Besar

Honda CRF 250 Rally 2020 hadir dengan mesin transmisi 6 percepatan 250cc liquid-cooled single-cylinder DOHC.

Mesin berpendingin cairan dan sistem pengabutan injeksi ini mampu hasilkan 24,4 daya kuda pada 8.500 rpm dan torsi maksimal menyentuh 22,6 Nm pada 6.750 mm.

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Sparepart Mesin Honda CRF 250 Rally Lainnya

2. Lampu Depan LED

Menggunakan Dual Asymmetry LED Headlight with Floating Wind Screen, Honda CRF 250 Rally 2020 terlihat semakin unik dengan hadirnya lampu depan Dual Asymmetry LED Headlight yang terlihat seperti mata yang terpasang menyatu dengan Floating Wind Screen yang keren abis!
harga spesifikasi lampu depan honda crf 250 rally 2020

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Lampu dan Kelistrikan Lainnya

3. Digital Panel Meter Futuristik

Panel instrumen Honda CRF 250 Rally 2020 sudah menggunakan panel meter digital yang menampilkan speedometer, tachometer, fuel gauge, dan jam dengan desain menawan.

4.Swing Arm Alumunium

Untuk bagian swingarm- nya, Honda CRF 250 Rally 2020 menggunakan bahan tapered alumunium yang dipadu monoblock cast.
spesifikasi harga swingarm honda crf 250 rally 2020 webike indonesia

5. Suspensi Depan Belakang

Suspensi depan Honda CRF 250 Rally 2020 menggunakan 43 mm inverted front fork showa dengan panjang langkah 250 mm. Suspensi ini lebih panjang 50 mm dari milik CRF250L. Selain lebih ringan dan kaku, di satu sisi spring dengan sisi lainnya dilengkapi dengan kontrol peredam.

suspensi shockbreaker depan belakang honda crf 250 rally 2020 webike indonesia

Untuk suspensi belakang, menganut model pro-link dengan panjang langkah 265 mm yang 25 mm lebih panjang dari milik CRF250L.
Tambahan lain, ada peredam kejut Showa dengan pipa silinder tunggal berdiameter 40 mm yang mampu memberi keseimbangan yang tepat selama kamu berkendara.

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Suspensi/ Rearset/ Velg/ Swingarm Lainnya

6. Rem Cakram

Untuk bagian rem, Honda CRF 250 Rally 2020 menggunakan 296mm floating wavestyle disc brake dengan kaliper dua piston. Menariknya, Dual Channel ABS dipasang sebagai model standar yang juga dapat dinonaktifkan kaliper belakangnya.

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Rem Lainnya

Honda CRF 250 Rally 2020 dibekali rim wheel alumunium dengan warna hitam alumite. Untuk ukurannya 21 inchi di bagian depan dan 18 inchi di belakang. Bannya jenis dual purpose dengan ukuran 3.00-21 51P (depan) dan 120/80-18M/C 62P (belakang).

7.Side Panel dan Posisi Jok

Desain dari bagian tengah ke sisi belakang, mengandung unsur motor cross yang kental dengan hadirnya side panels dan posisi jok / tangki yang dirancang untuk memberikan kemudahan bagi pengendara untuk bergerak leluasa.

harga spesifikasi modifikasi side box honda crf 250 rally 2020 webike indonesia

Selain itu, di bagian bawah, hadir cover untuk melindungi mesin dari benturan dan tuas pemindah gigi dapat dilipat.

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Bodywork Lainnya

8. Tangki Bahan Bakar

Tangki bahan bakar Honda CRF 250 Rally 2020 mampu menampung 10,1L dan bisa menempuh lebih dari 320km. Ini karena konsumsi bahan bakarnya mencapai 33,4 km/l.

harga spesifikasi tangki honda crf 250 rally 2020

9. Rangka

Frame Honda CRF 250 Rally 2020 dibuat dari material baja yang membentuk oval dan semi double cradle yang sangat kuat. Motor ini memiliki ground clearance hingga 270 mm, dengan bobot 155 kg.

harga spesifikais review honda crf 250 rally 2020

[Webike Indonesia]
Cek Review, Harga & Pilihan Rangka Lainnya

Bagaimana Webikers, kamu lebih suka Honda CRF 250 Rally seperti di atas atau ditambahkan beberapa sparepart dan aksesoris modifikasi?

Untuk sparepart dan aksesoris modifikasinya, kamu bisa cek rekomendasi selengkapnya di 5 Ide Modifikasi Honda CRF 250 Rally: Harga, Spesifikasi, Review, Sparepart, Rekomendasi.

Kamu juga bisa cek sparepart dan aksesoris modifikasi Honda CRF 250 Rally mu lainnya di sini atau motor Honda lainnya di sini.

Udah coba cari, tapi belum ketemu juga? Kamu juga bisa kok konsultasikan kebutuhan sparepart dan aksesoris Honda CRF 250 Rally mu dengan Account Advisor Webike Indonesia yang berpengalaman, di sini.

Related post

Hot news

  1. Juara Bertahan Yoshimura SERT Motul Tercepat di Latihan Tertutup EWC
  2. Loris Cresson
  3. Simak Jadwal Latihan Privat EWC Le Mans Secara Langsung
  4. 16 Tim Siap Memperebutkan Gelar Juara Formula EWC

New Products

Return Top