Rekomendasi Sparepart Yoshimura untuk Monkey125 Ala CB750FOUR
- 03/07/2020
533 views
Yoshimura sebenarnya tidak hanya mengeluarkan knalpot saja, tetapi juga segudang perlengkapan motor lainnya. Mereka juga aktif berpartisipasi di ajang balap dan Honda CB750FOUR Yoshimura Racer 1971 adalah motor pertama yang melejitkan reputasi Knalpot Yoshimura. Kini, sebagai bentuk napak tilas pada era tersebut, Yoshimura merilis sebuah motor konsep CB750Four dengan basis motor Monkey125!
Desain motor konsep Honda Monkey125 dengan warna dominan kuning ini mirip sekali dengan CB750FOUR Yoshimura Racer. Namun, karena Monkey125 dirakit untuk di jalanan biasa, knalpotnya juga dibuat menuruti regulasi yang ada. Tidak hanya performanya yang apik, tetapi derunya juga akan membuat Anda bersemangat!
Daftar Part yang Dipakai
Knalpot Straight Cyclone Machine Bent
Monkey125 bisa dipacu untuk berkendara jarak dekat maupun touring kecil-kecilan. Knalpot Straight Cyclone Yoshimura yang dipasangkan padanya memiliki tampilan knalpot motor 4 silinder CB750FOUR.
◆Beli Knalpot Straight Cyclone Yoshimura Asia Monkey125 di sini
Meter Visor
◆Beli Meter Visor Monkey125 Yoshimura di sini
Tutup Aki
◆Beli Tutup Aki (Kanan) Monkey125 Yoshimura di sini
Tutup Rangka
◆Beli Tutup Rangka Monkey125 Yoshimura di sini
Cover Crankcase
◆Beli Cover Crankcase Monkey125 Yoshimura di sini
Tutup Mesin Aluminium
◆Beli Tutup Mesin Monkey125 Yoshimura di sini
Footstep X-TREAD
◆Beli Footstep X-TREAD Monkey125 Yoshimura di sini
Tail Tidy Kit
◆Beli Tail Tidy Kit Monkey125 [Rilis Pertengahan Juli] Yoshimura di sini
◆Cek sparepart Honda Monkey125 lainnya
◆Cek sparepart Honda CB750FOUR lainnya
◆Cek sparepart Honda Monkey125 dari Yoshimura lainnya
◆Cek sparepart Yoshimura lainnya